Selasa, 10 Juli 2018
Sampit kota kecil ku
kalteng.antaranews.com
Sampit adalah kota tertua di pemukiman kabupaten kotawaringin timur, sampit lahir tanggal 07 januari 1960. dan sampit merupakan ibu kota dari kabupaten kotawaringin timur.
KEUNIKAN
kota sampit terleka di pinggiran sungai mentaya yang mebentang luas. kota sampit bisa disebut 'kota seribu kubah' yang mana gedung-gedung nya selalu di bikin kubah.
BUDAYA
mandi safar adalah budaya kota sampit yang selalu dilaksanakan masyarakat sampit di saat bulan safar. masyarakat sampit selalu menceburkan diri mereka ke sungai mentaya dengan alasan supaya dosa atau pun kesialan mereka luntur.
dayak, rata-rata kalimantan selalu ada masyarakat dayak nya, mayoritas masyarakat sampit didomisilkan dengan masyarakat dayak dan kebudayaan dayak.
GAMBAR
simah laut, simah laut biasa nya dilaksanakan di pantai ujung pandaran yang terletak di teluk sampit, kotawaringin timur.
GAMBAR
CIRI KHAS
mata gajah adalah makanan yang terbuat dari tepung, telur, daun bawang, air, dan penyedap rasa. makanan ini pertama kali dibuat oleh rumah makan AMROZI yang terletak di dekat taman kota.
GAMBAR
gangan kelakai termasuk makanan khas sampit yang didomisilkan dengan daun kelakai yang hanya terdapat di kota sampit.
GAMBAR
umbut pekat biasa nya terdapat di pasar pasar sampit, umbut pekat biasanya di masak oseng dengan bahan-bahan lain nya.
GAMBAR
CIRI KHAS
Bundara KB, bundara ini disebut bundaran KB karena di ujung tugu bundara ini bertuliskan "KB" maka nya di sebut bundaran KB dan bundaran ini berada di daerah ketapang kota sampit. bundaran ini juga selalu di lalulang kan dengan mobil, truck, dan masih banyak lagi.
GAMBAR
Sungai Mentaya, sungai ini terletak di pinggiran kota sampit, sungai ini menghubungkan antara sebrang dan kota sampit itu sendiri.
GAMBAR
OBJEK WISATA
taman kota, taman ini awal nya sangat lah kecil namun setelah berganti bupati taman ini di renov menjadi taman kota yang sangat besar taman kota ini terletak di tengah kota sampit. taman kota biasa nya selalu didatangi oleh muda mudi disaat sore mau pun keluarga.
GAMBAR
ikon jelawat, ikon ini ada salah satu ikon yang dibuat di dekat sungai mentaya dan plabuhan karena di ikon itu akan ada patung besar berbentuk ikan jelawat yang menghadap sungai mentaya. biasanya ikon jelawat selalu dikunjungi oleh keluarga maupun muda mudi.
GAMBAR
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar